
Manna – Berita Bengkulu.id-Dalam rangka memperingati hari Bhayangkara yang ke 78 Polres Bengkulu Selatan Polda Bengkulu membagikan Bantuan Sosial berupa beras, susu , telur dan minyak goreng kepada masyarakat yang membutuhkan.

Pelaksanaan pembagian bantuan sosial tersebut bertempat di Mapolres Bengkulu Selatan pada hari Sabtu (15/6/24). Adapun tujuan pembagian sembako adalah tanda pedulinya Polri kepada masyarakat yang akan menghadapi hari Raya Idul Adha 1445 H yang sebenar lagi akan di laksanakan.

Bantuan tersebut langsung di serahkan kepada masyarakt Bengkulu Selatan oleh Wakapolres Bengkulu Selatan semoga bantuan ini akan meringankan beban masyarakat saat melaksanakan Hari Raya korban tahun 1445 H, semoga kiranya Allah,SWT akan meridohi atas bantuan ini,kata Kapolres Bengkulu Selatan AKBP Florentus Situngkir,S.IK melalui Wakapolres Bengkulu Selatan Komol Rahmad Hadi Fitrianto yang disampaikan oleh Kabag Log AKP Amrillah kepada awak media belum lama ini.(ns).