
ELMADANI.Id//Kepahiang: Hari ini Rabu (4/1/23) pemerintah desa Tanjung Alam melaksanakan Musyawarah Penetapan rencana kegiatan pembangunan desa (RKPDES) tahun anggaran 2023,acara ini dihadiri oleh,Kepala desa Tanjung alam juga perangkat,Kapolsek Ujan Mas dan personil,Babinsa,Pihak DPMD Kabupaten,PDTI,Pendamping Desa juga beberapa Tokoh masyarakat.

Dalam sambutannya Kepala desa Tanjung Alam Ferry Marzoni Menyampaikan,kegiatan ini merupakan kegiatan tahunan,” Yah,melalui musyawarah ini kita akan menampung aspirasi warga,keluhan masukan yang bersipat membangun akan kita tanggap terkait pelaksanaan,nanti akan kita nilai mana yang terpenting” Kata dia.
Rencana pembangunanpun dipaparkan oleh Sekretaris Desa Sultan Bustari yaitu:
-Pembangunan Pelapis tebing
-Pembagunan Rabat Beton
-Perehapan Rabat Beton
-Bidang pemderayaan
-Bidang Kesehatan dan
-Bidang Darurat Bencana
Tentu saja,dukungan dari Pihak yang di undangpun turut menyertai kegiatan ini melalui Kata sambutanya masing-masing.

Dikesempatan sama Kegiatan ini diisi dengan Musyawarah Desa Serah Terima MDST APBDES tahun anggran 2022 Oleh Kepala desa kepada masyarakat.
dalam sambuta,Ferry mengajak Masyarakat Tanjung alam untuk turut Andil dalam menjaga keutuhan pembangunan,”mewakili Pemerintah desa Harapan saya,semoga masyarakat bisa berperan aktiv dalam menjaga seluruh bangunan yang sudah ada,mengingat dana perawatan tidak ada dan tidak boleh dianggarkan secara aturan,Saya Juga mohon maaf jika di tahun 2022 pembangunan kita belum maksimal,nanti semua kebutuhan dalam pembangunan akan kita laksanakan di tahun 2023 secara bertahap” Papar Fery.
Selanjutnya Sebagai Transparansi dari Pemerintah desa,dalam acara Serah terima pertanggung jawaban Laporan pertanggung jawabanpun Diserahkan oleh TPK menuju Kepala desa dan langsung diserahkan oleh Kepala desa pada Perwakilan Masyarakat,yang sebelumnya telah dipaparkan secara rinci oleh Sekretaris desa Tanjung Alam(Gfr)